Peta Bendera Negara Pengunjung

Free counters!

Daily Entry and all Arsips

Rabu, 20 Juli 2011

Berita Harian dari VOA Indonesia

Berita-Berita Utama

Murdoch: Secara Pribadi Tak Bertanggung Jawab atas Skandal Penyadapan

Rupert Murdoch, 80 tahun, menjawab pertanyaan-pertanyaan komisi penyelidik parlemen Inggris bersama puteranya, James.

PM Erdogan Ingin Lakukan Kunjungan ke Jalur Gaza

PM Turki Erdogan mengatakan ingin berkunjung ke Jalur Gaza setelah kunjungannya ke Mesir, jika "kondisinya memungkinkan".

Pakistan Angkat Menteri Luar Negeri Perempuan Pertama

Hina Rabbani Khar, 34 tahun, diambil sumpahnya hari Selasa sebagai menteri luar negeri termuda dalam sejarah Pakistan.

SBY Minta Menlu ASEAN Wujudkan Konsep Keamanan ASEAN

Dalam pertemuan Menlu ASEAN di Bali, SBY meminta para menteri mewujudkan target keamanan dan target komunitas masyarakat ASEAN.

Presiden SBY berpidato dalam acara pembukaan pertemuan para menlu ASEAN di Nusa Dua Bali (19/07).

PM Naoto Kan dan Warga Jepang Sambut Timnas Sepakbola Putri di Narita

Warga Jepang melambaikan tangan dan bersorak ketika para pemain timnas putri berjalan di terminal bandara Narita, Tokyo.

Kiper Jepang Miho Fukumoto berjalan dengan trofi Piala Dunia dan disambut oleh ribuan penggemar di bandara Narita, Selasa (19/7).

Indonesia dan Amerika Jalin Kerjasama Kewirausahaan

Global Entrepreneurship Program Indonesia (GEPI) dan GEP AS melakukan seleksi 32 finalis wirausahawan terbaik Indonesia.

Aktivis: Pasukan Pro-Pemerintah Tewaskan 13 Orang di Suriah

Pasukan pro pemerintah menembak dan menewaskan sekurangnya 13 orang di kota Homs, pusat demonstrasi anti-pemerintah.

Amerika dan India Minta Pakistan Berantas Pangkalan Teroris

Dalam jumpa pers dialog bilateral Amerika-India, menlu kedua negara meminta Pakistan memberantas pangkalan teroris di negara tersebut.

Menlu India S.M. Krishna berbincang dengan Menlu AS Hillary Rodham Clinton sebelum dimulainya dialog strategis antara kedua negara di New Delhi, India (19/7).

Militer Israel Kuasai Kapal Bantuan Pro-Palestina

Pasukan angkatan laut naik ke kapal Perancis itu Selasa, setelah para aktivis mencoba menerobos blokade Israel di Jalur Gaza.

Badan PBB Upayakan Jaminan Keamanan dari Pemberontak Somalia

Badan pengungsi PBB mengatakan memerlukan jaminan agar tidak menjadi target militan al-Shabab dan kelompok militan lainnya.

Berita Lainnya

Dalam Surel Ini

Berita
Indonesia
Amerika Serikat
Asia
Timur Tengah
Politik
Bisnis dan Ekonomi
Seni dan Hiburan
Olahraga
Sains dan Kesehatan
Afrika
Eropa
Perang dan Konflik
Lingkungan Hidup
Bencana
Gaya Hidup

Berhenti Berlangganan

Jika Anda tak ingin lagi menerima surel ini mohon berhenti berlangganan

Kirim Pertanyaan?

Jika Anda punya pertanyaan mengenai surel newsletter ini, kirimkan ke : voaindonesia@voanews.com

Kami telah memperbarui desain situs kami agar lebih mudah bagi Anda mencari berita, informasi, video, program VOA dan berbagai fitur interaktif. Kirim komentar Anda mengenai desain baru ini melalui surel di voaindonesia@voanews.com.

Berhenti Berlangganan

Tidak ada komentar:

Check Harga & Booking Langsung Online, Jangan Tunggu Habis / Harga Naik?

Peta Rute, Harga & Booking Ticket Online ( klik kota asal & tujuan, terlihatlah )

Tweet Tentang #Bali #Indonesia