Peta Bendera Negara Pengunjung

Free counters!

Daily Entry and all Arsips

Kamis, 26 Mei 2011

Berita Harian dari VOA Indonesia

Berita-Berita Utama

Abbas: Rakyat Palestina Upayakan Pengakuan PBB sebagai Negara

Presiden Abbas mengatakan, PM Israel Benjamin Netanyahu tak berbuat apapun untuk meningkatkan prospek perundingan damai.

Menteri Keuangan Perancis Resmi Umumkan Pencalonan sebagai Kepala IMF

Para pemimpin Uni Eropa telah menegaskan bahwa mereka menghendaki tokoh dari Eropa lagi untuk kembali memimpin IMF.

Presiden Yaman Bersumpah akan Hindari Perang Saudara

Presiden Ali menyampaikan itu setelah bentrokan antara pasukan pro-pemerintah dan pendukung kepala suku berpengaruh di Sana'a.

Amnesty International Tuduh PBB Gagal Lindungi Warga Pantai Gading dalam Kekerasan Pasca Pemilu

Laporan terbaru lembaga Amnesty International mengatakan kejahatan perang dilakukan kedua pihak yang bersengketa.

Pendukung presiden Alassane Ouattara menunjuk mayat yang terbakar

GNB Siapkan Dua Deklarasi untuk Dukung Kemerdekaan Palestina

Gerakan Non Blok yang mengadakan pertemuan di Bali, diminta memberikan dukungan dan pengakuan bagi kemerdekaan Palestina.

KKP Indonesia Timor Leste Berharap Rekomendasinya Ditindaklanjuti Pemerintah

KKP Indonesia-Timor Leste mendesak pemerintah Indonesia menindaklanjuti rekomendasi mereka pada bulan Juli 2008.

Kepala Urusan HAM PBB Tuduh Australia Anggap Rendah Pencari Suaka

Navi Pillay, Komisaris Tinggi PBB Urusan HAM, tengah berada di Australia selama sepekan untuk memantau isu-isu HAM.

Novak Djokovic Tembus Putaran Ketiga Perancis Terbuka

Petenis Serbia mencetak kemenangan ke 39 berturut-turut musim ini dan melaju ke putaran ketiga turnamen Grand Slam Perancis Terbuka.

Taliban Pakistan Serang Gedung Kepolisian di Peshawar, 8 Tewas

Serangan bom bunuh diri atas gedung kepolisian di kota Peshawar hari Rabu itu juga melukai sedikitnya 30 orang lainnya.

Guniea-Bissau akan Naikkan Biaya Izin Penangkapan Ikan di Perairannya

Pejabat Guinea-Bissau mengatakan Uni Eropa hanya membayar sedikit untuk mendapat izin memancing di perairan mereka.

Berita Lainnya

Dalam Surel Ini

Berita
Indonesia
Amerika Serikat
Asia
Timur Tengah
Politik
Bisnis dan Ekonomi
Seni dan Hiburan
Olahraga
Sains dan Kesehatan
Afrika
Eropa
Perang dan Konflik
Lingkungan Hidup
Bencana
Gaya Hidup

Berhenti Berlangganan

Jika Anda tak ingin lagi menerima surel ini mohon berhenti berlangganan

Kirim Pertanyaan?

Jika Anda punya pertanyaan mengenai surel newsletter ini, kirimkan ke : voaindonesia@voanews.com

Kami telah memperbarui desain situs kami agar lebih mudah bagi Anda mencari berita, informasi, video, program VOA dan berbagai fitur interaktif. Kirim komentar Anda mengenai desain baru ini melalui surel di voaindonesia@voanews.com.

Berhenti Berlangganan

Tidak ada komentar:

Check Harga & Booking Langsung Online, Jangan Tunggu Habis / Harga Naik?

Peta Rute, Harga & Booking Ticket Online ( klik kota asal & tujuan, terlihatlah )

Tweet Tentang #Bali #Indonesia